Sanusi Mundur, Ketua KPU Prov Jambi: Kita Hormati Sikap yang Bersangkutan

Thehok.id – M Sanusi mundur dari komisioner Kabar mengejutkan datang dari Komisi Pemilihan Umum Provinsi (KPU) Jambi, Kamis (29/4/2021) malam.

Dikutip laman Jambiseru.com, Mundurnya Sanusi ini ditanggapi oleh Ketua KPU Prov Jambi, M Subhan. Kata Subhan, ia sebagai Ketua KPU Provinsi Jambi menghargai keputusan dari rekannya tersebut.
“Kita menghormati sikap yang diambil oleh yang bersangkutan, karena itu hak pribadi beliau,” kata Subhan, dilansir Jambiseru.com Jumat (30/4/2021) dini hari.
Usai surat pengunduran diri Sanusi tersebut, KPU Provinsi Jambi sendiri belum menerima secara resmi.
Baca selengkapnya di “Sanusi Mundur

JAMBI SERU NEWS NETWORK

Portal Jambi Seru : 1. Sepak Bola / Football - 2. Selebriti / Celebrity - 3. Lirik Lagu / Song Lyrics - 4. Film / Movie - 5. Teknologi / Technology - 6. Batanghari - 7. Merangin - 8. Muaro Jambi - 9. Tungkal  10. Tebo - 11. Kerinci - Sungai Penuh Network : 1. Jambi - 2. Jambi Flash  - 3. Koran Jambi - 4. Angso Duo - 5. Thehok 6. Seru TV7.

-----

Komentar